Hallo Para Traveller~ Sabang dan Banda Aceh mempunyai potensi wisata yang sangat besar karena mempunyai tempat wisata yang indah. Sabang yang terkenal dengan wisata baharinya memikat para wisatawan untuk mengunjungi pulau yang termasuk dalam provinsi aceh itu. Sabang memiliki destinasi wisata yang sangat lengkap, mulai dari pantainya, terumbu karang, gunung merapi, taman yang indah dan […]